Selasa, 24 September 2013

Peta Belu dan lambang kabupatennya
Kabupaten Ende merupakan salah satu Kabupaten yang ada di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Tahun 2013 ini masuk dalam daftar kabupaten yang akan melaksanakan Pilkada yang rencananya digelar tepatnya pada 21 Oktober 2013.

Dalam Pilkada Kabupaten Ende akan diikuti delapan pasangan calon bupati dan wakil bupati. Tiga di antaranya berasal dari calon perseorangan.

Delapan pasangan calon itu adalah pasangan Marsel Petu-Djafar Ahmad (Marsel-Djafar), pasangan Hendrik Latu-Abdul Kadir (Hadir Sehati), pasangan Servas Mario Paty-Yohanes Nggae (Senayan) dan pasangan Piet Lengo-Sipri Reda Lio (Lengo-Redalio).

Selain itu, pasangan Martinus Ndate-Haribertus Gani (Madani), pasangan Agustinus G Ngasu-Achmad Mochtar (Garuda), pasangan Don Bosco Wangge-Dominikus M Mere (Darmawan), pasangan Yosep Badeoda-Mansur Mberu (Teman).

Mengenai kesiapan logistik, dia mengatakan KPU Kabupaten Ende sedang melakukan persiapan untuk pengadaan logistik.

Sumber: Antara-sulawesiselatan.com

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts